PENGAMPUNAN PAJAK

Unjuk Rasa Hari Ini & Tax Amnesty

Redaksi DDTCNews | Jumat, 04 November 2016 | 18:40 WIB
Unjuk Rasa Hari Ini & Tax Amnesty

JAKARTA, DDTCNews – Demo besar-besaran yang mengepung istana dari 4 sisi pada hari ini ternyata tidak mengganggu aktivitas program pengampunan pajak (tax amnesty). Buktinya, partisipan program ini terus bermunculan.

Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Humas Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Hestu Yoga Saksama mengatakan program tax amnesty tetap berjalan seperti biasa, wajib pajak tetap datang ke kantor pajak terdekat untuk mendaftar.

“Demonstrasi yang terjadi hari ini tidak menghambat berjalannya program tax amnesty, sedikit pun tidak ada masalah," ujarnya pada DDTCNews, Jumat (4/11).

Baca Juga:
Wakil Ketua Banggar DPR: Tax Amnesty Bisa Perkuat Likuiditas Nasional

Hestu menambahkan kalau partisipan program tax amnesty tetap menyampaikan Surat Pernyataan Harta (SPH) di berbagai Kantor Pelayanan Pajak (KPP), bahkan Kantor Pusat DJP juga terlihat ramai.

Hingga saat ini DJP terus melakukan sosialisasi agar tax amnesty diikuti oleh seluruh wajib pajak. Meskipun, pada periode I telah dibanjiri oleh para pengusaha besar.

Lantas, pada periode II ini DJP ingin menggenjot partisipasi dari pengusaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), serta segelintir profesi.

Sebagai informasi, helpdesk tax amnesty buka 7 hari seminggu dengan rincian sebagai berikut:

  • Senin sampai Jumat : pukul 08.00 – 16.00 waktu setempat
  • Sabtu : pukul 08.00 – 14.00 waktu setempat
  • Minggu : pukul 08.00 – 12.00 waktu setempat. (Gfa)

Editor :

Cek berita dan artikel yang lain di Google News.

KOMENTAR
0
/1000

Pastikan anda login dalam platform dan berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

ARTIKEL TERKAIT
Minggu, 01 Desember 2024 | 10:30 WIB KEBIJAKAN PAJAK

Wakil Ketua Banggar DPR: Tax Amnesty Bisa Perkuat Likuiditas Nasional

Senin, 25 November 2024 | 09:07 WIB BERITA PAJAK HARI INI

Jumlah Kelas Menengah Terus Menyusut, Kenaikan PPN Bakal Memperburuk?

Sabtu, 23 November 2024 | 12:45 WIB BERITA PAJAK SEPEKAN

Siap-Siap PPN Naik Jadi 12%, Konglomerat Dapat Pengampunan Pajak Lagi

Jumat, 22 November 2024 | 09:11 WIB BERITA PAJAK HARI INI

Kebijakan Prabowo Naikkan PPN dan Tax Amnesty, Kejar Tambahan Modal?

BERITA PILIHAN
Rabu, 25 Desember 2024 | 13:00 WIB KEBIJAKAN PAJAK

Kontribusi ke Negara, DJP: Langganan Platform Digital Kena PPN 12%

Rabu, 25 Desember 2024 | 12:30 WIB KEBIJAKAN KEPABEANAN

Fitur MFA Sudah Diterapkan di Portal CEISA sejak 1 Desember 2024

Rabu, 25 Desember 2024 | 11:30 WIB PMK 94/2023

Pemerikaan Pajak oleh DJP terhadap Kontraktor Migas, Apa Saja?

Rabu, 25 Desember 2024 | 11:00 WIB INFOGRAFIS PAJAK

Dokumen yang Dilampirkan saat Pemberitahuan Perpanjangan SPT Tahunan

Rabu, 25 Desember 2024 | 09:37 WIB KURS PAJAK 25 DESEMBER 2024 - 31 DESEMBER 2024

Kurs Pajak Terbaru: Rupiah Melemah terhadap Mayoritas Mata Uang Mitra

Rabu, 25 Desember 2024 | 09:30 WIB THAILAND

Negara Tetangga Ini Bakal Bebaskan Hutan Mangrove dari Pajak

Rabu, 25 Desember 2024 | 09:00 WIB LAYANAN PAJAK

Kantor Pajak Telepon 141.370 WP Sepanjang 2023, Kamu Termasuk?

Rabu, 25 Desember 2024 | 08:30 WIB KPP PRATAMA BADUNG SELATAN

Kantor Pajak Minta WP Tenang Kalau Didatangi Petugas, Ini Alasannya